Resolusi Juara 2012 Zaman Internet Speedy

Posted by sofilmendo on Saturday, January 07, 2012

Share this article :
Resolusi Juara 2012 Zaman Internet Speedy - Pergantian tahun kali ini sebenarnya mempunyai makna yang banyak sekali dari berbagi sisi. Ada yang menyebut pergantian ke lebih dewasa, pergantian ke individu yang lebih baik atau mungkin pergantian menuju ke teknologi yang lebih lebih lebih canggih atau mungkin yang lain (relatif). Memang banyak sekali motivasi-motivasi hebat yang perlu kita lakukan di tahun 2012 ini, tentunya bagi semua orang yang ingin lebih baik kedepanya.
Kemajuan teknologi di 2011 sudah makin melejit. Muncul gadget-gadget canggih di masa itu. Memang teknologi sudah cepat sekali untuk berkembang biak.
Banyak orang di akhir 2011 atau bahkan saat di tahun 2011 menyusun agenda untuk sesuatu di tahun 2012 yang akan datang. Agenda ini oleh kebanyakan orang sering disebut Resolusi Untuk Tahun 2012. Semua orang pasti mempunyai resolusi untuk kedepan yang berbeda-beda. Intinya, resolusi itu adalah mengubah atau mungkin mempertahankan intinya meningkatkan kualitas individu supaya lebih baik kedepanya yaitu di tahun 2012. Begitu pula saya teman.
List untuk Resolusi saya di Tahun 2012:
  • Menjadi seorang yang lebih beriman dan meningkatkan ibadah Hoax
  • Menjadi seorang yang lebih baik dari sebelumnya inyaallah tidak Hoax
  • Lebih ikhlas dalam berbagai hal inyaallah tidak Hoax
  • Maju terus pantang mundur
  • Income dari internet 10jt per bulan  waduh, stres lu ! diaminin aja
  • Punya iPhone, Samsung Galaxy Tab, iPad, dll Amin ya rabb
  • Intinya lebih baik dari sebelumnya aja deh asli
  • dll  masih banyak banget
Yah, mungkin beberapa diatas juga milik kalian ? Sama dong. Hmm, iya sih dari beberapa list diatas saya terlalu tinggi untuk berandai-andai untuk memeiliki sesuatu yang itu “muluk-muluk” banget ya. Tapi tak apalah, juga namanya motivasi ya. Semoga saja tercapai, amin. Siapa tahu pas waktu bicara, ada malaikat lewat ?
Berbagai teknologi zaman sekarang ini sudah menjadi barang wajib dan menjadi makanan sehari-hari bagi kebanyakan orang sekarang ini. Coba lihat saja, tukang becak, kuli bangunan, dan orang lainya yang zaman dulu tidak mengenal hal semacam “teknologi” sekarang sudah menjadikanya untuk menghubungi klien-klien mereka untuk menggunakan jasa mereka. Contoh saja Pak Harry van Yogya yang waktu lalu tenar, gara-gara menggunakan Facebook untuk mencari pelanggan becaknya di kota Yogyakarta. Hebat bukan ? Patut diacungi jempol untuk Pak Harry !
Memang, teknologi pada zaman sekarang sudah bisa dikatakan kebutuhan primer bagi setiap orang. Teknologi yang serba canggih saat ini, bisa diibaratkan sebagai makanan sehari-hari atau kalau orang Jawa bilang, sebagai “Sego Jangan”. Masalah teknologi, sekarang ini juga perlu diperhitungkan untuk mempermudah kita di kehidupan sekarang ini yang semua menggunakan kecanggihan teknologi tersebut.
Internet, Better Technology for 2012 !
Sebuah resolusi yang perlu kita capai di tahun 2012 ini. Jangan sampai !! Internet yang lemot, contoh kecil membuka situs Google saja ditinggal ke toilet saja masih saja loading, bisa dikatakan tidak ada gunanya lagi. Sangat menghambat waktu kita unuk hal seperti itu. Lalu, yang kita perlukan apa untuk Teknologi Internet di tahun 2012 ini ?
Internet, Better Technology for 2012 !
Suatu Internet yang benar-benar bisa diandalkan, itulah yang kita butuhkan di tahun 2012 ini. Teknologi internet kelak menjadi “bumbu” yang kita gunakan yang makananya adalah teknologi-teknologi gadget, jika diibaratkan seperti itu. Teknologi internet menjadi hal yang wajib kita kelak di tahun 2012 ini. Dimana nanti kelak pasar tidak lagi berada di dekat rumah kita, melainkan di Internet.
Pasar di internet ini bisa dikatakan Online Shop dan semacamnya. Semua hal yang biasa kita dapatkan d dunia nyata, kedepan kita cukup menggunakan teknologi internet untuk mendapatkanya atau kata lain semua hal di dunia nyata bisa kita dapatkan hanya sekali klik di dunia maya (Internet). Nah, oleh karena itu Teknologi Internet yang benar-benar hebat perlu kita wujudkan di tahun 2012 ini !
Telkom Speedy, for the Solution !
Telkom Speedy, for the Solution !
Di zaman modern sekarang, banyak kita jumpai Internet Provider Service (ISP) yang memberikan penawaran paket internet dengan harga murah dan kualitas memuaskan. Nyatanya, itu tidak sesuai dengan harapan konsumen. Memang murah tetapi tidak berkualitas. Mulai dari internet sering eror, koneksi yang lambat, download dan upload yang lama dan lain-lain.
Dari sekian banyak provider internet, ada satu provider yang pantas untuk kita, yaitu Telkomspeedy. Telkomspeedy adalah provider internet yang memberikan kepuasan bagi konsumennya. Dengan harga termurah sampai termahal pun ada, mulai dari 50 ribu hingga 1 juta tanpa menyampingkan kualitas yang diberikan ke konsumen.
Telkom Speedy's Banner
Seiring dengan pesatnya kemajuan teknologi, serta semakin tingginya minat masyarakat indonesia akan konten konten internet yang berkualitas, TelkomSpeedy hadir menjawab semua demand masyarakat dengan hadirnya Speedy games, Protector, Kanal Bola, Fulltrek, dan PesonaEdu. Tentunya hadirnya konten-konten lokal yang baru ini semakin menumbuhkan minat masyarakat untuk menggunakan konten – konten lokal dan legal.
Untuk menunjang kenyamanan dalam menikmati konten-konten yang telah disediakan, TelkomSpeedy telah didukung dengan Jaringan Akses Terbesar di Indonesia. Dengan jaringan backbone regional yang menggunakan teknologi metro ethernet dengan kabel serat optik yang berkapasitas hingga 10 Gbps, Telkomspeedy siap menyediakan layanan internet dengan Akses cepat, dan Reliable.
Berikut ini adalah daftar nama-nama Speedy Content beserta linknya:
  1. SpeedyGamesSpeedy Content
  2. Fulltrek
  3. Kanal Bola
  4. Protector
  5. Pesona Edu

Tersedia berbagai pilihan paket layanan sesuai dengan kebutuhan di rumah maupun bisnis Anda baik paket jenis time based maupun unlimited dengan pilihan kecepatan yang bervariasi *). Bicara mengenai Paket Speedy dan Tarif:
  1. Paket Speedy MultiSpeed
    Paket Speedy MultiSpeed
  2. Paket Speedy Non MultiSpeed
    Paket Speedy Non MultiSpeed
Temukan info lain, mengenai harga dan tarif yang diberikan di halaman ini

Telkom Speedy, Resolusi Juara 2012 !
Telkom Speedy Resolusi Juara 2012Resolusi juara untuk soal internet di tahun 2012 ini ya cuma Telkom Speedy. Bagaimana tidak ? Pengalaman saya sejak sekitar 4 tahun terkahir menggunakan pelayanan TelkomSpeedy (yang saat itu memang lagi nge-tren TelkomSpeedy) sampai sekarang (yang sudah banyak sekali provider Indonesia tersebar) tetap Telkom Speedy yang saya akui jempol !
Ini pengalaman saya pribadi, Telkom Speedy memang bisa dibilang juara deh masalah internet. Mau tanyakan tentang apa, Kecepatan akses ? Telkom Speedy terbukti mempunyai speed cepat & stabil. Apalagi, Tarif ? Hmm, sudah kita simak ulasan aneka ragam tarif Telkom Speedy diatas, tidak usah bingung lagi. Mulai dari yang termurah sampai termahal juga ada. Lengkap deh pokoknya. Dan tentunya kualitas yang dijaga dan pelayanan yang penuh tetap dijadikan prioritas terhadap Telkom Speedy.
Suatu hari, saya merasa sangat puas. Bukan hanya karena koneksinya yang stabil dan cepat saja, saat menjelajah dunia maya pun terasa lebih tenang karena tidak diuber-uber oleh habisnya kutoa sebagaimana menggunakan IM2. Saat saya melakukan test menggunakan speedtest.net, kecepatan download 0,87 mbps dan uploadnya 0,31 mbps.
Speedtest.net
Sebuah angka yang cukup bagi saya. Sehingga dengan adanya speedy di rumah ini, kegiatan ngeblog, upload dan download file dari Internet menjadi lebih lancar. Apa yang diragukan soal Telkom Speedy ? Sudah terbukti, “Telkom Speedy adalah Resolusi Internet di Tahun 2012” !!

{ 2 comments... read them below or add one }

sofilmendo said...

tes

sofilmendo said...

yrds

Post a Comment